Selasa, 26 Juni 2007

nuansa kehidupan

Kita tahu bahwa dimasa sekarang banyak peristiwa yang kita rasakan secara langsung maupun tidak secara langsung. Seandainya saya bisa, saya akan membawa permasalahan ini ke Dunia Internasional. Saya melihat banyak yang korban akibat kebodohan dan gengsi yang dimiliki bangsa indonesia dalam menangani Lumpur Lapindo. Karena malu bodoh, kita paksakan diri kita menangani lapindo. "Kalau kita tidak mampu kenapa harus paksakan diri". Pak Presiden meneteskan air mata. Tolong Pak presiden air mata tak perlu buat kami yang ingin kami mau adalah keselamatan jiwa kami. Salam buat saudara-saudaraku di Porong. "Jangan pernah berhenti untuk bertahan hidup". Ingatlah akan hari esok pasti semuanya berlalu, dan memang begitulah nuansa kehidupan ini. Tuhan selalu memberkati kita semua. Salam...